Generasi Millenial Kurang Memahami Budaya Berjabat Tangan
Dalam sebuah pergaulan sosial pada lazimnya dua orang atau lebih yang bertemu, selalu melakukan jabat tangan. Kegiatan tersebut ada dalam setiap kebudayaan manusia di dunia, dan menjadi sebuah keharusan ketika bertemu dengan rekan bisnis ataupun orang yang baru dikenalnya. Di dalam dunia kerja, jabat tangan menentukan suksesnya tidaknya seseorang....
Redaksi April 18, 2017
Karyawan Perempuan Rentan Stres di Tempat Kerja
Bekerja merupakan aktivitas yang rutin dilakukan oleh setiap individu, karena dengan bekerja mereka bisa memenuhi segala kebutuhan hidupnya. Bekerja sesuai dengan passion, tempat kerja yang nyaman tentu akan menambah semangat seseorang dalam menyelesaikan tugasnya. Namun demikian tak jarang banyak orang yang bekerja tidak sesuai dengan keinginannya, dan ini bisa...
Redaksi April 10, 2017
Persiapan Menghadapi Wawancara Kerja Bagi Orang Introvert
Dalam proses rekrutmen wawancara kerja merupakan salah satu tahap yang wajib dilalui oleh para pelamar kerja. Tahapan ini merupakan salah satu hal yang terpenting, karena pada umumnya keputusan akhir lamaran kerja bergantung pada hasil wawancara. Alhasil banyak para pelamar merasa stres saat harus menghadapi tahapan, apalagi jika proses tersebut...
Redaksi April 3, 2017
Humor di Tempat Kerja, Meningkatkan Produktivitas Kerja Karyawan
Beratnya beban kerja dapat menyebabkan karyawan mudah lelah, ditambah dengan suasana dan lingkungan ditempat kerja yang tidak nyaman membuat karyawan tidak betah berlama-lama berada dikantor sehingga mengakibatkan menurunnya performa kerja karyawan menjadi kurang produktif. Maka, humor menjadi salah satu obat ampuh dalam menghilangkan kejenuhan dan ketidaknyamanan serta dapat mengurangi...
Redaksi March 31, 2017
Coffee Break di Sore Hari Bisa Meningkatkan Produktivitas Karyawan
Ternyata ada aktivitas menyenangkan yang bisa dilakukan di kantor dan itu bisa meningkatkan produktivitas karyawannya? Apa itu? Lakukan coffe break di sore hari, waktunya sekitar 15 sampai 20 menit. Staples, sebuah perusahaan distributor telah melakukan riset terhadap tidak kurang dari 5000 karyawannya. Hasilnya sebanyak 85 persen karyawan yang melakukan...
Redaksi March 22, 2017
Kiat Atasi Kejenuhan di Tempat Kerja
Bekerja merupakan aktivitas rutin yang dilakukan manusia setiap hari. Mengerjakan dan menyelesaikan tugas yang diberikan, berinteraksi dengan atasan dan rekan kerja serta melakukan kerjasama tim. Tentu bekerja setiap hari dengan aktivitas yang sama akan menimbulkan kejenuhan sehingga berdampak pada hilangnya konsentrasi kita ketika bekerja dan turunnya produktivitas kerja. Untuk...
Redaksi March 21, 2017
Tipe Teman Yang Harus Dihindari Di Kantor
Mempunyai banyak teman di kantor memang dapat dilakukan oleh siapa saja. Namun, Anda harus bisa lebih berhati-hati ketika memilih teman di kantor karena tidak semua karyawan dapat dipercaya. Karir Anda akan terancam apabila bekerja di lingkungan dengan orang tidak dapat dipercaya. Mereka dapat melakukan apa saja yang dapat menjatuhkan...
Redaksi March 17, 2017
Gangguan Psikologis Akibat Gangguan Pola Tidur
Ada banyak manfaat yang bisa didapatkan dari mengatur pola tidur kita sehari-hari. Selain bisa memberikan rasa nyaman setelah bekerja setiap hari, juga membantu meningkatkan retensi dan konsntrasi setelah tidur. Bahkan juga dapat membantu alam mengatur suasana hati. Untuk itu setiap orang harus bisa memberikan porsinya dalam beristirahat. Namun terkadang...
Redaksi March 13, 2017
Tiga Cara Meredam Kecemasan
Secara umum kesehatan mental yang baik, adalah sebuah kondisi ketika mood ataupun suasana hati berada dalam keadaan tentram dan tenang. Sehingga keadaan ini akan dapat membantu seseorang dalam menggunakan kemampuan atau potensi dirinya secara maksimal, dan ini mengakibatkan tumbuhnya hubungan positif dengan orang lain di sekitarnya.
...
Redaksi March 2, 2017
Menghadapi Kompetitor Bisnis yang Lebih Besar
Dalam bidang bisnis, setiap hari adalah kompetisi. Karena saat ini satu bidang usaha tidak hanya dilakukan oleh satu organisasi bisnis saja, tetapi juga dilakukan oleh banyak kompetitor lain.
Redaksi February 16, 2017
Facebook
Twitter
Instagram
YouTube
RSS